Senin, 31 Maret 2014

FIREBIRD SQL





5. Firebird

http://www.firebirdsql.org/file/about/ds-firebird-logo-1000.pngFirebird (juga disebut FirebirdSQL) adalah sistem manajemen basisdata relasional yang menawarkan fitur-fitur yang terdapat dalam standar ANSI SQL-99 dan SQL-2003. RDBMS ini berjalan baik di Linux, Windows, maupun pada sejumlah platform Unix. Firebird di diarahkan dan di-maintain oleh FirebirdSQL Foundation. Ia merupakan turunan dari Interbase versi open source milik Borland. Modul-modul kode baru ditambahkan pada Firebird dan berlisensi di bawah Initial Developer’s Public License (IDPL), sementara modul-modul aslinya dirilis oleh Inprise berlisensi di bawah InterBase Public License 1.0.
Firebird dikembangkan dari codebase interbase versi 6.0 yang open source. Interbase adalah aplikasi database yang telah dikembangkan oleh beberapa perusahaan dan dalam beberapa nama yang berbeda. Terakhir dikembangkan oleh Borland dan borland juga yang telah membuat Interbase versi 6.0 menjadi open source, walapun borland kemudian merubah interbase menjadi closed source kembali pada versi 6.5 dan seterusnya hingga kini versi 7.1.
Ada beberapa komunitas yang mengembangkan interbase open source ini, diantaranya adalah Firebird Foundation, yaffil, vulcan dan fyracle. Namun semua root development tersebut rencananya akan digabungkan menjadi 1 root development dengan nama firebird pada firebird versi 3.0 keatas.



Kelebihan Firebird
Firebird memiliki user base kecil namun aktif, Firebird selalu lebih banyak memiliki fitur,
Firebird merupakan DBMS yang relatif matang untuk digunakan, dan tujuannya menetapkan peletakan kembali Oracle dan SQL server dalam aplikasi komersil,
Firebird memiliki user-base yang loyakl, dan merupakan produk bagus untuk bekerja dengannya, dan jika ia dapat meningkatkan kecepatan development-nya, seperti juga meningkatkan marketing-nya, akan menjadi pesaing yang kuat.

Kekurangan Firebird 

Kekurangan yang paling nyata waktu itu adalah areplication engine (walaupun Firebird memiliki fitur lanjutan, yang menjaga identical copy dari live database). Ada proyek yang terjadi, banyak yang komersil, namun Open Source-nya sendiri terlihat tidak matang, atau terintegrasi ke dalam Firebird code utama. Firebird development relatif lambat, Firebird merupakan DBMS yang relatif matang untuk digunakan, dan tujuannya menetapkan peletakan kembali Oracle dan SQL server dalam aplikasi komersil.




Cara Install FireBird

 Tampilan awal instalasi Firebird seperti ini,
Instalasi Firebird


Klik Next, maka akan, tampil pemilihan directory (default saja)
Instalasi Firebird


Pilih component yang harus diinstal, (default saja, karena lengkap )
Instalasi Firebird

Konfirmasi, jika sudah benar semua, klik install, Firebird akan terinstall
Instalasi Firebird


Setting Path :
terkadang, kita ingin lewat command prompt dalam mengotak-atik sebuah database ( biar berasa kek pro haha ), jadi langkah selanjutnya yaitu setting path dengan cara sebagai berikut :
Klik MyComputer –> Properties –> pilih advanced –> pilih environment variables ( untuk windows yang beda versi menyesuaikan ya, pokoknya ujung2nya sampai environment variable ), lalu tambahkan path sebagai berikut :
path

jangan lupa servicenya juga pastikan ter start sebelum menggunakan, bisa di cek di service
service firebird



0 komentar:

Posting Komentar